Microsoft telah menjelaskan bahwa XP 64 bit tidak mendukung Office 2010. Sangat terkejut juga karena XP 32 bit mendukung Office 2010.
Redmond telah mengkonfirmasi juga bahwa OFfice 2010 ini tidak didukung Windows XP 64 bit dan Windows Server 2003. Microsoft mengatakan bahwa produktifitas terbaik dan user experience yang baik untuk Office 2010 pada Windows 7 (64 bit) atau Windows Vista versi 64 bit juga.
Meskipun Microsoft merilis Office 2010 versi 32 bit dan 64 bit, tetapi tidak ada sama sekali yang dapat didukung oleh Windows XP 64 bit atau Windows Server 2003.
Banyak orang berpendapat bahwa Redmond berupaya membunuh Windows XP 32bit pada Office 2010 juga. Sayangnya Windows XP 32 bit ini di dunia masih menjadi OS yang populer.
0 komentar: